Langsung ke konten utama

Segmen baru #Mari Berbincang


#Mari Berbincang

    Haloo semuaa....

    kali ini di blog ku aku buat segmen baru #Mari Berbincang, segmen ini aku buat semata-mata mencoba mengisi kekosongan waktu luangku. Di sini aku bakal membahas beberapa topik, pemikiran, dan hal lain yang terlintas di pikiranku. Di segmen ini, aku mengajak kalian juga menyampaikan pendapat atau pemikirannya mengenai yang aku bahas setiap episodenya. 

    Semoga segmen ini bisa memberikan manfaat bagi kalian semua, dan aku berharap dari segmen ini akan tercipta interaksi yang baik antara aku dan kalian semua.

Have a good day and see you...

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Resensi/Review Novel Scandal Wears Satin (The Dressmakers), sebuah roman klasik karangan Loretta Chase

Haloo semuaaa.... Aku kembali dengan resensi novel baru, kali ini novel romansa dengan latar waktu 1830-an. Kisah klasik yang menarik, sampai-sampai aku tenggelam bersama cerita yang disajikan di novel ini. Seperti biasanya, setiap penilaian dan pendapat dalam tulisan ini berasal dari pandanganku pribadi, dan setiap orang punya pandangan yang berbeda-beda. Oke, langsung disimak ya...   Identitas Buku Judul buku : Scandal Wears Satin (The Dressmakers) Penulis : Loretta Chase Penerjemah : Layna Ariesianti Penerbit : PT Elex Media Komputindo Tebal buku :  432 halaman Tahun terbit : 2016 Unsur Intrinsik Tokoh : Sophy Noirot, Earl of Longmore, Marcelline Noirot, Leonie Noirot, Lady Clara, Adderley, Duke of Clevedon, Lady Warford, Lady Durwich, Lord Warford, Lady Bartham, Fenwick, Davis, dll. Tema : Romansa klasik  Alur : alur maju Latar :  Latar tempat : London, Kediaman Clevedon, Almack, toko Downdy, Hampton Court Palace, Portmouth, kediaman Warford. Latar waktu : Pagi, siang, sore malam,

Resensi/ Review Novel Before I Die karangan Jenny Downham

Haloo semuaa... Kali ini aku akan memaparkan resensi sebuah buku novel yang baru aku selesaikan. Semua pendapat yang ada dalam resensi ini berasal dari penilaian pribadi, yang tentunya setiap orang memiliki pendapatnya masing-masing.  Langsung aja disimak di bawah ini yaa... Identitas Buku Judul buku : Before I Die Penulis : Jenny Downham Penerjemah : Indriani Grantika Penerbit : Grantika Publishing Tebal buku : 363 halaman  Tahun terbit : 2012 Unsur Intrinsik Tokoh : Tessa Scott, Zoey, Jake, Scott, Cal, Adam, Ayah, Ibu,Sally, James, dan  Phillipa Tema : cinta dan harapan Alur : alur maju Latar :  Latar tempat : rumah Tessa, rumah Scott, pasar swalayan, rumah sakit, hutan, rumah Adam, dan hotel. Latar waktu : musim dingin, pagi, siang, sore, dan malam. Latar suasana : senang, haru, sedih, dan suram. Gaya bahasa : bahasa baku dengan sebagian besar tulisannya bersifat denotatif. Sudut pandang : orang pertama (Tessa) Amanat : lakukan segala hal sesuai keinginanmu, hargai dan syukuri setia

Film The Help - kisah perjuangan para wanita berkulit hitam untuk menyuarakan diskriminasi-

Hallo semua, kembali lagi saya akan mereview dan mungkin bercerita sedikit mengenai film "The Help" yang diadaptasi dari novel "The Help" karya Kathryn Stockett. IDENTITAS FILM Judul                 : The Help Tahun rilis      : 2011 Sutradara        : Tate Taylor Produser           :  Chris Columbus, Michael Barnathan, dan Brunson Green Penulis             : Tate Taylor Sumber            : Novel "The Help" karya Kathryn Stockett Durasi             : 2 jam 26 menit SINOPSIS The help merupakan sebuah film dengan latar waktu tahun 1960-an. Latar tempat yang digunakan adalah Mississippi. Kisah ini mengangkat isu diskriminasi ras pada tahun tersebut. Perbedaan kontras antara ras kulit putih yang bebas dan ras kulit hitam yang menjadi minoritas dengan berbagai keterbatasan dari pemerintah. Seorang gadis bernama Skeeter dari ras kulit putih memiliki tekad dalam menyuarakan pandangan para pembantu berkulit hitam. Ia berusaha menulis sebuah buku mengenai pandangan